2 Contoh Soal Pemeriksaan Ekuitas Pemegang Saham

Contoh soal pemeriksaan ekuitas pemegang saham merupakan aktivitas perusahaan menilai jumlah setoran modal para pendiri. Setiap pemilik dana di perusahaan harus mampu memberikan kepastian kepada para pemasok atas pembelian kredit dan pihak akuntansi dalam upaya menilai kemampuan pembayarannya. Ekuitas adalah hak pemilik perusahaan setelah entitas mampu menyelesaikan permasalah hutang piutang dengan pelanggan dan pemasok.

Contoh kasus audit ekuitas dan penyelesaiannya bertujuan agar kekayaan entitas dapat membantu efektivitas produksi. Bagaimana cara meningkatkan ekuitas perusahaan adalah dengan mempercepat kinerja keuangan, mengadakan pertemuan rapat umum pemegang saham dan membeli kembali saham beredar. Pembayaran beban berdampak pada pengurangan ekuitas perusahaan dikarenakan adanya aktiva bernilai yang dikeluarkannya.

Pemeriksaan ekuitas dan perkiraan laba rugi akan membantu perusahaan dalam menentukan nilai pajak penghasilan kurang bayar. Soal latihan bab 18 pemeriksaan ekuitas akan melakukan penyesuaian nilai apabila sekutu menyetorkan aktiva non kas di perusahaan. Waktu yang diperlukan kantor akuntan publik dalam memeriksa kebenaran saldo modal cukup singkat kecuali terdapat prosedur pendaftaran perusahaan menjadi go public.

2 Contoh Soal Pemeriksaan Ekuitas Pemegang Saham
2 Contoh Soal Pemeriksaan Ekuitas Pemegang Saham

Contoh Pertanyaan Pemeriksaan Ekuitas

Contoh pertanyaan pemeriksaan ekuitas bertujuan agar kantor akuntan publik dapat menilai kebenaran saldo modal. Setiap modal yang disetorkan perusahaan wajib diatribusikan dengan jelas sesuai kebutuhannya agar entitas mengalami peningkatan kinerja keuangan. Mengapa ekuitas bisa berubah dikarenaka entitas melaksanakan aktivitas akrual basis dimana piutang dan hutang diakui sebagai pelaksanaan kinerja keuangan satu periode.

Contoh soal pemeriksaan ekuitas pemegang saham dan jawabannya dapat menjadi pedoman penyusunan kertas kerja pemeriksaan. Tujuan pemeriksaan ekuitas adalah memeriksa pelaksanaan sistem pengendalian internal atas struktur permodalan dan kelengkapan izin-izin produksi yang dikeluarkan pemerintah. Perubahan pelaksanaan efektivitas kegiatan produksi layak menjadi pertimbangan seseorang dalam menjalankan transaksi keuangan.

Pertanyaan pemeriksaan modal perseroan terbatas, firma dan persekutuan komanditer bergantung pada karakteristik badan usaha. Organisasi laba dan organisasi nirlaba harus mempriortaskan pada kesejahteraan masyarakat untuk mendapatkan dukungan atas pembangunan perusahaan. Tujuan pembentukan entitas adalah memastikan pemegang saham mendapatkan balas jasa atas setoran modal yang sesuai kebutuhan bisnis selama satu periode.

Baca Juga: Bagaimana Cara Membuat Audit Program

Contoh Soal Pemeriksaan Ekuitas dan Jawabannya

Contoh soal pemeriksaan ekuitas dan jawabannya dalam sistem pengendalian internal bertujuan agar seluruh perusahaan mendapatkan kepastian tentang pembayaran tagihannya. Setiap entitas berhak memperoleh pelunasan piutang atas penjualan kredit dan membayarkan tagihan sesuai pembelian kredit. Termin pembayaran adalah batas waktu yang disepakati agar kas dan setara kas dipersiapkan untuk pelunasan pemakaian barang dan jasa.

Pemeriksaan ekuitas dan perkiraan laba rugi berdampak pada keberlangsungan usaha perusahaan. Program audit, audit prosedur dan tujuan pemeriksaan dapat dibuat setelah entitas mengadakan kebijakan akuntansi. Kerugian dan keuntungan ditahun lalu yang mengalami kesalahan harus tetap dialkasikan untuk mengurangi adanya sanksi perpajakan yang mungkin ditimbulkan dalam surat tagihan pajak dan surat ketetapan pajak kurang bayar.

Contoh soal pemeriksaan ekuitas terjadi pada CV Staff Finance yang baru melunasi biaya listrik bulan desember senilai Rp 44.000.000 untuk tahun sebelumnya. Kertas kerja pemeriksaan akuntan publik menandakan entitas telah mendebitkan sebagai pengurang laba ditahan. Bagaimana jurnal penyesuaian yang harus dibuat oleh kantor akuntan publik agar pencatatan perusahaan sesuai standar akuntansi yang berlaku?

TanggalKeteranganDebitKredit
31 Desember 2022Beban ListrikRp 44.000.000
Laba DitahanRp 44.000.000
Jurnal Adjustment Pemeriksaan Ekuitas

Baca Juga: Cara Menggunakan Fitur Mata Uang di Accurate

Contoh Kertas Kerja Pemeriksaan Ekuitas Pemegang Saham

Contoh kertas kerja pemeriksaan ekutias pemegang saham layak menjadi pilihan bagi kantor akuntan publik untuk mendeteksi adanya setoran modal belum tercatat. Setiap perusahaan diwajibkan membukukan setiap aktivitas penjualan, pembelian, persediaan, aktiva tetap dan kas agar dapat menilai kinerja keuangan sebagai upaya memperoleh laba ditahan. Laba ditahan adalah keuntungan yang belum dibagikan kepada para pemiliknya.

Contoh kasus audit ekuitas dan penyelesaiannya berdampak pada laba rugi perusahaan. Pendapatan adalah segala aktivitas yang mampu menambah kekayaan selama satu periode dan diperoleh dalam suatu negara. Setiap pendapatan akan dikenakan pajak pertambahan nilai dan pajak penghasilan sesuai ketentuan umum perpajakan yang berlaku sesuai kebutuhan taktis dari entitas untuk upaya operasional kegiatan dan produksi satu periode.

Bagaimana cara menyusun pembukuan ekuitas saham dapat dilaksanakan selama satu periode. Mengapa ekuitas bisa berubah karena entitas tetap menjalankan aktivitas produksi yang berpengaruh terhadap komponen hutang piutang serta pendapatan beban. Saham yang dibeli kembali akan mempengaruhi nilai perusahaan untuk kegiatan operasional bergantung pada kebijakan taktis selama satu periode yang disarankannya.

Baca Juga: Contoh Soal Audit Kas dan Setara Kas

Demikian contoh kertas kerja pemeriksaan ekuitas pemegang saham dalam prosedur penilaian sistem informasi akuntansi. Tujuan pemeriksaan dan audit prosedur harus disusun sesuai kepercayaan dari kantor akuntan publik ketika melaksanakan penilaian internal control. Ruang lingkup pemeriksaan dapat dipersempit ketika auditor tidak menemukan adanya kecurigaan terhadap prosedur pembuatan bukti transaksinya.