Contoh Cara Mencatat Jurnal Penjualan dengan Uang Muka dan Ppn

Contoh cara mencatat jurnal penjualan dengan uang muka dan ppn merupakan tujuan pendirian perusahaan agar dapat melangsungkan kehidupannya untuk mensejahterakan karyawan dan pemegang sahamnya. Pengertian penjualan barang dagang adalah penyerahan barang yang dipesan oleh pelanggan untuk diserahkan kepada pelanggan agar memperoleh kas dan setara kas sebagai pengganti atas harga pokok produksi yang telah diserahkannya.

Jurnal penjualan secara kredit dengan uang muka dan pajak pertambahan nilai atau ppn sering digunakan terutama bagi entitas yang sudah memiliki nomor pokok wajib pajak. Wajib pajak adalah pihak yang memiliki kewajiban memungut, menyetor dan melaporkan pajak penghasilan dan pajak pertambahan nilai atas transaksi selama satu bulan. Uang muka penjualan termasuk akun liabilitas jangka pendek dan tergolong akun riil dalam laporan keuangan.

Jurnal penjualan dengan uang muka dan ppn layak di pertimbangkan sebagai dasar pembuatan faktur pajak. Apakah uang muka pembelian dapat dikembalikan jika surat pesanan dibatalkan oleh pelanggan? tentu bisa tetapi bergantung kepada kebijakan penjualan dari produsen atau distributor. Pengertian produsen adalah pihak yang mengadakan kegiatan menciptakan barang jadi dari berbagai jenis bahan baku dan pemakaian tenaga kerja manusia.

Contoh Cara Mencatat Jurnal Penjualan dengan Uang Muka dan Ppn
Contoh Cara Mencatat Jurnal Penjualan dengan Uang Muka dan Ppn

Apa yang Dimaksud dengan Uang Muka Pembelian?

Apa yang dimaksud uang muka pembelian? Pengertian uang muka adalah tanda jadi pesanan dapat diproses oleh penjual dan dijadikan modal awal agar dapat menjalankan produksi sesuai barang yang diinginkannya. Perbedaan uang muka dan beban dibayar dimuka terletak pada jenis transaksi yang dilakukan. Uang muka berkaitan dengan penyediaan barang atas surat pesanan yang dikirimkan. Beban dibayar dimuka berkaitan dengan pemakaian jasa jangka panjang dan harus didepresiasikan.

Contoh cara mencatat jurnal penjualan dengan uang muka dan ppn sebaiknya segera dilaksanakan ketika entitas menerima kas dan setara kas hasil kegiatan produksinya. Mengapa pendapatan diterima dimuka dikategorikan sebagai liabilitas sebab entitas belum menyerahkan barang dan jasa sesuai perjanjian. Uang muka dalam bahasa inggrisnya disebut dengan down payment dan harus dilaporkan sebagai pemungutan pajak pertambahan nilai.

Jurnal penjualan dengan uang muka dan ppn merupakan aktivitas utama bagi pelanggan agar cepat memperoleh barang pesanannya. Mengapa pendapatan diterima dimuka diklasifikasikan sebagai liabilitas jangka pendek sebab entitas tidak diperkenankan mengakuinya sebagai pendapatan sampai menyerahkan barang kena pajak dan jasa kena pajak sesuai surat pesanannya. Kapan pendapatan diterima dimuka diakui pada saat pelanggan membayarkan tagihan tersebut.

Baca Juga: Cara Membuat Invoice Termasuk PPN

Bagaimana Mencatat Pendapatan Diterima Dimuka

Bagaimana mencatat pendapatan diterima dimuka dilaksanakan ketika entitas menyerahkan sejumlah dana untuk menyetorkan kondisi keuangannya. Pendapatan diterima dimuka atau down payment harus segera dibuatkan faktur pajak penjualan. Tanggal faktur pajak harus sama dengan tanggal invoice untuk menghindari adanya kesalahan pelaporan dasar pengenaan pajak dan menghindari sanksi administrasi yang timbul akibat transaksi tersebut.

Bagaimana perlakuan akuntansi terhadap pendapatan diterima dimuka ketika barang atau jasa telah dinikmati oleh konsumen harus dilakukan penagihan atas sisa invoicenya. Contoh cara mencatat jurnal penjualan dengan ppn dan uang muka dapat diakui saat entitas mendapatkan kepastian tentang penerimaan barang dari pelanggann. FOB shipping point dan FOB destination point harus ditentukan pada saat kontrak kerjasama akan dilaksanakan.

Contoh soal jurnal penjualan secara kredit dengan uang muka dan ppn terjadi ketika CV Staff Finance mengadakan kerjasama pemenuhan barang senilai Rp 56.000.000. CV Staff Finance menghendaki adanya pendapatan diterima dimuka sebesar 40% dari total transaksi yang akan dilakukan. Bagaimana cara membuat jurnal penerimaan uang muka penjualan dan jurnal melunasi tagihan saat transaksi sedang diselenggarakan oleh perusahaan tersebut?

Baca Juga: Cara Mencatat Uang Muka Penjualan di Accurate

Jurnal Penjualan dengan Uang Muka dan PPN

Jurnal penjualan dengan uang muka dan ppn dapat dilakukan setelah entitas mendapatkan kepastian tentang metode pembayaran yang dilakukan pelanggan. Pendapatan diterima dimuka masuk ke dalam laporan posisi keuangan dan tidak masuk dalam laporan laba rugi komprehensif dikarenakan entitas tidak diperkenankan mengakui pendapatan sebelum menerima kas dan setara kas hasil transaksi di perbankan atau kasir tersebut.

Jurnal Penerimaan Uang Muka Penjualan Barang

Jurnal penerimaan uang muka penjualan barang dagang dan jasa merupakan aktivitas utama dalam kegiatan perusahaan menciptakan aliran pendapatan kena pajak. Penghasilan adalah kekayaan yang didapatkan dari transaksi penyerahan barang dan jasa kena pajak sesuai keberlangsungannya. Setiap uang muka yang masuk ke perbankan dan kasir harus segera dibuatkan faktur pajak untuk menghindari sanksi administrasinya.

TanggalKeterangan Debit Kredit
01/12/2022Kas Rp 24.864.000
Uang Muka Penjualan Rp 22.400.000
PPN Keluaran Rp 2.464.000

Jurnal Pelunasan Tagihan Saat Pengiriman Barang Kepada Pelanggan

Bagaimana perlakuan akuntansi terhadap pendapatan diterima dimuka ketika barang atau jasa telah dinikmati oleh konsumen adalah mengirimkan tagihan secara lengkap agar pelanggan dapat segera melunasi sisa pembayarannya. Mengapa pendapatan diterima dimuka diklasifikasikan sebagai liabilitas jangka pendek sebab agar entitas tidak segera mengakuinya sebagai omzet tahun berjalan sebelum membuat jurnal pelunasan tagihan setelah pengiriman barang dagang

TanggalKeterangan Debit Kredit
09/12/2022Kas Rp 37.296.000
Uang Muka Penjualan Rp 22.400.000
PPN Keluaran Rp 3.696.000
Penjualan Rp 56.000.000
HPP Rp 25.200.000
Barang Terkirim Rp 25.200.000

Baca Juga: Contoh Soal Pemeriksaan Kas dan Setara Kas

Demikian contoh cara mencatat jurnal penjualan dengan ppn dan uang muka untuk membuat faktur pajak penjualan mengisi komponen laporan posisi keuangan. Setiap perubahan tagihan harus diaplikasikan menyesuaikan informasi kekayaan untuk menghindari berkurangnya efektivitas kegiatan operasional selama kegiatan perusahaan didirikan. Jurna penjualan dengan uang muka layak diakui sebagai pendapatan diterima dimuka di neraca saldo.